Sunday, August 5, 2012

Glosarium sistem koordinasi dan alat indra manusia VI

saraf parasimpatetik : saraf tak sadar yang befungsi menghambat kerja organ-organ tubuh.

saraf sensori : saraf yang berfungsi meghantarkan implus saraf dari indra ke otak atau ke sumsum tulang belakang.

saraf simpatetik : saraf tak sadar yang berfungsi meningkatkan kerja organ-organ tubuh.

saraf somatik : saraf sadar.

selaput hitam : selaput yang banyak mengandung pembuluh darah pada mata.

selaput konjungtiva : selaput di luar kornea.


selaput meninges : pelindung sistem sarf pusat.

selaput mielin : selubung pada benang akson.

serebelum : otak kecil yang berfungsi mengendalikan semua kegiatan tubuh.

serebrum : otak basar yang berfungsi mengatur keseimbangan tubuh dan mengkoordinasi gerakan otot.

servmen : 1.cairan telinga yang diproduksi oleh kelenjar servmen.2.suatu kelenjar untuk melindungi telinga dari benda-benda asing.

simpai bowman : kapsul atau bentukan yang menyerupai cawan yang membungkus glomelurus pada bagian malpighi.

sinapsis : persambungan antara akson dan dendrit sel saraf konektor, mempunya i celah sempit.

sindrom cusing : hipersekresi kelenjar adrenal yang dapat mengakibatkan kelainan ciri sekunder pada laki-laki dan perempuan.

sirosis : pembentukan jaringan parut di hati yang mengganggu fungsi sel-sel hati dan aliran darah dalam hati.

sklera : selaput terluar mata yang berwarna putih.

skrotum : kantong buah zakar.

spinal : sistem saraf sadar bagian saraf tulang belakang.

0 comments:

Post a Comment

Sign up for PayPal and start accepting credit card payments instantly.
Free Website Hosting

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More